Gaya Hidup
Selain “Cidro,” 6 Lagu Lord Didi Ini Juga Bercerita Tentang Dikecewakan Wanita
Sumber : pasberita.com Bukan tanpa alasan jika Didi Kempot dijuluki Bapak Patah Hati. Lagu-lagunya banyak bercerita tentang bagaimana sakitnya ditinggal kekasih dan dikecewakan wanita. Seorang Lord Didi tak pernah sukses dalam bercinta, bertahun-tahun selalu menahan sakit. Tapi toh itu semua hanya lagu yang belum tentu terinspirasi dari kehidupan Didi sendiri. Dalam satu kesempatan, pria 53 […]